Judul Lagu: Malam Kudus
Penyanyi/Pencipta = Natashia Nikita
Key of C
CMalam kudus, sunyi senyap,Gbintang-Mu Cgemerlap
FJuru F#S’lamat maCnusia,
Fada F#datang di Cdunia
GKristus A♭Anak DaudAm, .G .D /F# C /GKristus GAnak DaudC.
Anak kecil, Anak kudus,
Tuhanku Penebus
Tent’ra surga menyanyi merdu,
bawa kabar kedatangan-Mu
Kristus Anak Daud,
Kristus Anak Daud.
Malam kudus, sunyi senyap,
bitang-Mu gemerlap
Aku datang ya Tuhanku,
bersembahyang di kandang-Mu
Dan mengucap syukur,
dan mengucap syukur.
Versi lain:
Malam kudus sunyi senyap siapa yang b’lum lelap
ayah bunda yang tinggallah t’rus, jaga Anak yang Maha Kudus
Anak dalam malaf, Anak di dalam malaf.
Hai, lihatlah! di Efrata t’rang besar turunlah
waktu tentra surgawi megah puji Allah sebab nikmatnya
ingat dunia yang g’lap, ingatlah dunia yang g’lap.
Karna salam amat besar patutlah bergema
bagi dunia yang t’lah tercerai dari Allah di b’ri Almasih
jadi pohon khalas, jadi k’lak pohon khalas.
Versi Inggris
Silent night, holy night!
All is calm, all is bright.
Round yon Virgin, Mother and Child.
Holy infant so tender and mild,
Sleep in heavenly peace,
Sleep in heavenly peace
Silent night, holy night!
Shepherds quake at the sight.
Glories stream from heaven afar
Heavenly hosts sing Alleluia,
Christ the Savior is born!
Christ the Savior is born
Silent night, holy night!
Son of God love’s pure light.
Radiant beams from Thy holy face
With dawn of redeeming grace,
Jesus Lord, at Thy birth
Jesus Lord, at Thy birth